Perhatikan teks di bawah ini!
Gerhana bulan merupakan suatu peristiwa yang terjadi ketika bulan tertutup oleh bayangan bumi. (1) Peristiwa ini mengakibatkan bulan menjadi sangat gelap lantaran tidak ada cahaya matahari yang dipantulkan. (2) Gerhana bulan terjadi apabila posisi matahari, bumi, dan bulan berada dalam satu garis lurus. (3) Posisi bumi akan terletak di antara matahari dan bulan. (4) Gerhana bulan yang sudah banyak dikenal yaitu gerhana bulan total, gerhana bulan sebagian, dan gerhana bulan penumbra.
Ide pokok paragraf dari teks di atas terdapat pada kalimat nomor …
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. Benar semua

Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #63915 : Tema 7 Subtema 3 SD Kelas 6Arca termasuk jenis patung yang berfungsi sebagai patung …
A. dekorasi
B. monumen
C. arsitektur
D. religi
› Soal #109492 : Persiapan PTS Prakarya SMP Kelas 7
Kain songket memiliki bentuk yang sangat menarik. Faktor yang menyebabkan hal tersebut adalah….
A. Kerajian serat dibuat menggunakan mesin
B. Kerajinan serat dibuat dengan mengandalkan keterampilan tangan
C. Kerajinan serat dibuat dari bahan berkualitas
D. Kerajinan serat dibuat dengan teknik modern
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PAS Bimbingan Konseling Semester 1 Ganjil SMP Kelas 8
- PPKn Tema 8 Subtema 4 SD Kelas 2
- PPKn Bab 6 SMP Kelas 8
- Ulangan Sejarah SMA Kelas 10
- Ulangan Tema 9 Subtema 2 SD Kelas 5
- PPKn Tema 8 Subtema 3 SD Kelas 2
- PPKn Semester 2 Genap SD Kelas 5
- UTS PPKn Semester 1 Ganjil SMP Kelas 8
- Ulangan PPKn Bab 6 SMP Kelas 7
- PPKn Semester 1 Ganjil SMP Kelas 8