Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - Latihan Soal SD - Latihan Soal SMP - Latihan Soal SMA | Kategori : Semua Soal



SMA Kelas 10 / UAS Geografi SMA Kelas 10

Syarat utama untuk dapat tumbuh dan berkembangnya siklon tropis adalah ….

A. banyak terdapat awan stratus, dan perairan panas

B. temperatur udara yang tinggi, curah hujan yang tinggi

C. tekanan udara tinggi, dan gerakan angin yang tinggi

D. temperatur udara yang rendah, dan daratan yang luas

E. kelembaban udara yang tinggi, dan perairan hangat yang banyak

Pilih jawaban kamu:
         


Latihan Soal SD Kelas 1Latihan Soal SD Kelas 2Latihan Soal SD Kelas 3Latihan Soal SD Kelas 4Latihan Soal SD Kelas 5Latihan Soal SD Kelas 6Latihan Soal SMP Kelas 7Latihan Soal SMP Kelas 8Latihan Soal SMP Kelas 9Latihan Soal SMA Kelas 10Latihan Soal SMA Kelas 11Latihan Soal SMA Kelas 12

Preview soal lainnya:

Empati - PAI SMP Kelas 7 › Lihat soal

Manusia adalah makhluk sosial, ia tidak bisa hidup tanpa bantuan orang lain. Perilaku kita sebaiknya adalah….

A. mendengarkan apa kata orang lain

B. mengikuti apa yang dinginkan orang lain

C. merasakan apa yang dirasakan orang lain

D. merendahkan diri kepada orang lain


Cerdas Cermat IPAS SD Kelas 4 › Lihat soal

Kebutuhan yang harus dipenuhi segera dan tidak dapat ditunda contohnya adalah …

A. membeli perhiasan

B. lato-lato untuk mainan

C. makan saat lapar

D. kolam renang


Materi Latihan Soal Lainnya:

Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.