Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 10 / Ulangan Harian Sejarah SMA Kelas 10

Rangkaian peristiwa masa lalu yang disusun berdasarkan urutan waktu disebut sebagai konsep…

A. Metodologi

B. Historiografi

C. Verifikasi

D. Periodisasi

E. Kronologis

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #31174 : Ujian Akhir Semester 1 Ganjil UAS PAI SMA Kelas 11

Jika kita berbuat dosa kepada orang lain, sebelum kita meminta maaf kepada Allah, maka kita harus …. Pada orang yang kita zalimi.
a. minta maaf
b. memberi maaf
c. minta tolong
d. merelakan
e. mengakui kesalahan


Soal #125637 : PTS IPA SD Kelas 6 Semester 2 Genap

Masa peralihan dari anak-anak menuju dewasa disebut ..

A. dewasa

B. lansia

C. remaja

D. anak-anak

Soal #37649 : Sejarah Indonesia - SMA Kelas 12

Pemilu pertama di Indonesia dilaksanakan dua tahap, yaitu 29 September 1955 memilih anggota parlemen, dan 15 Desember 1955 untuk memilih anggota konstituante. Pemilu yang dinilai berjalan secara luber dan jurdil tersebut berhasil dilaksanakan oleh kabinet …

A. Wilopo

B. Ali Sastroamidjojo II

C. Ali Sastroamidjojo I

D. Djuanda

E. Burhanudin Harahap


Soal #113520 : UH 2 IPS SMP Kelas 8

Teknologi berkembang pesat dari tahun….

A. Sebelum 3000 SM

B. 3000 SM – 1400 M

C. Sebelum 1400 SM

D. 1960 – sekarang


Materi Latihan Soal Lainnya: