Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - Latihan Soal SD - Latihan Soal SMP - Latihan Soal SMA | Kategori : Semua Soal



SMA Kelas 10 / Kuis Harian Sejarah SMA Kelas 10

Pada tahun 1527, Pelabuhan Sunda kelapa yang merupakan salah satu pelabuhan penting kerajaan Sunda Pajajaran berhasil direbut oleh Fatahillah yang berasal dari kerajaan Demak. Peristiwa ini terjadi pada masa Kerajaan Demak di perintah oleh… .

A. Pati Unus

B. Pangeran Prawoto

C. Sultan Trenggono

D. Arya Penangsang

E. Sultan hadiwijaya

Pilih jawaban kamu:
         


Latihan Soal SD Kelas 1Latihan Soal SD Kelas 2Latihan Soal SD Kelas 3Latihan Soal SD Kelas 4Latihan Soal SD Kelas 5Latihan Soal SD Kelas 6Latihan Soal SMP Kelas 7Latihan Soal SMP Kelas 8Latihan Soal SMP Kelas 9Latihan Soal SMA Kelas 10Latihan Soal SMA Kelas 11Latihan Soal SMA Kelas 12

Preview soal lainnya:

UTS PAI SD Kelas 4 Semester Ganjil › Lihat soal

Bukti adanya Allah yaitu…

A. Adanya alam semesta

B. Adanya uang banyak

C. Menjadi orang kaya

D. Mempunyai harta banyak


Akuntansi Dasar SMK Kelas 10 › Lihat soal

Perusahaan menerima pelunasan piutang, maka rekening yang berkurang terletak pada…

A. beban

B. modal

C. kas

D. pendapatan

E. piutang


Materi Latihan Soal Lainnya:

Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.