Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SD Kelas 6 / PH Bahasa Indonesia Tema 1 SD Kelas 6

Pemanasan global secara istilah sering disebut dengan global warming yakni sebuah proses meningkatnya suhu bumi setiap tahunnya yang diakibatkan meningkatnya gas buang karbon yang salah satunya berasal dari aktivitas industri. Terjadinya pemanasan global akibat adanya efek gas rumah kaca yang berupa gas karbon dioksida (CO2), karbon monoksida (CO), serta gas metan.

Informasi yang terdapat pada paragraf di atas adalah ….

A. manfaat dari pemanasan global

B. dampak dari pemanasan global

C. penyebab terjadinya pemanasan global

D. pengertian dari pemanasan global

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #5459 : Ujian Semester 1 Sejarah SMA Kelas 11

Di bawah ini adalah candi di Jawa Tengah yang bercorak Hindu, yaitu ….
a. Candi Pawon
b. Candi Sewu
c. Candi Mendut
d. Candi Prambanan
e. Candi Borobudur


Soal #802 : Soal UAS Ekonomi SMA Kelas XI Semester 1

Makin besar angkatan TPAK (tingkat partisipasi angkatan kerja) berarti ….
a. makin tinggi jumlah pengangguran
b. makin besar peran angkatan kerja
c. makin kecil jumlah penduduk yang bekerja
d. makin tidak menentu peran tenaga kerja
e. makin besar jumlah usia tidak produktif

Soal #41809 : PTS Matematika SMP Kelas 8

Posisi titik B terhadap titik D adalah….

A. (-5, 4)

B. (4, 4)

C. (3,5)

D. (-3,-5)


Soal #48567 : Satuan Debit - Matematika SD Kelas 5

1.200.000 cm3/menit = ……dm3/detik

A. 2

B. 12

C. 20

D. 120

class="option">


Materi Latihan Soal Lainnya: