Semua Soal (Acak) : SMP Kelas 8 / Ujian Semester 2 Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) SMP / MTs Kelas 8
Menurut hukum kekekalan energi, apabila terjadi perubahan bentuk energi dari bentuk yang satu ke bentuk energi yang lain, maka jumlah energinya akan . . .
A. tetap
B. berkurang
C. bertambah
D. berubah-ubah

Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #87879 : Application Letter - Bahasa Inggris SMA Kelas 12What is the synonym of the word appeared?
A. departed
B. disapeared
C. concealed
D. emerged
› Soal #123733 : Etnografi - Antropologi SMA Kelas 11
Dalam etnografi, aktivitas pengamatan langsung di lapangan untuk menemukan informasi disebut dengan …
A. Studi Pustaka
B. Penulisan laporan
C. Dokumentasi
D. Wawancara
E. Observasi
Materi Latihan Soal Lainnya: