Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
negara akan berfungsi dengan baik jika masyarakat saling……
A. curiga
B. mengenal
C. memahami
D. bekerja sama
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
UH PAI SMA Kelas 10 Kurikulum Merdeka › Lihat soalCermati kisah berikut.
Salim merupakan seorang penyandang disabilitas yang saleh, ia menerima keadaannya dengan tetap berhusnuzan pada Allah Swt. Walaupun menyandang disabilitas, namun kewajibannya sebagai seorang muslim dilaksanakan dengan baik. Selain itu, dalam pergaulannya Salim disukai karena Salim sangat menjaga lisan, yang keluar dari lisannya adalah kata- kata yang bermanfaat.
Pernyataan berikut yang tidak sesuai dengan karakter Salim adalah….
A. Khusyuk ketika melakukan salat dan berdoa
B. Ridho akan takdir yang diberikan Allah Swt.
C. Senang berbicara hoaks dengan temannya
D. Tasamuh dalam pergaulan dengan sesama
E. Ikhlas apabila bersedekah dan berinfak
Bahasa Indonesia Tema 1 Subtema 1 SD Kelas 4 › Lihat soal
Gagasan pokok dan gagasan pendukung yang telah ditemukan disajikan menjadi ………
A. peta pikiran
B. cerita
C. gambar
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Penilaian Harian Bahasa Inggris SD Kelas 1
- IPA Tema 6 Subtema 3 SD Kelas 5 KD 3.6
- Ulangan Bahasa Indonesia SMA Kelas 10
- Benua Eropa
- Ulangan Tema 1 SD Kelas 1
- ASEAN - IPS SD Kelas 6
- Tema 5 Subtema 1 SD Kelas 3
- Ulangan IPS Bab 2 SMP Kelas 7
- Fiqih - SMA Kelas 10
- Dimensi Tiga - Matematika SMA Kelas 11
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.