Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Indonesia dihuni oleh beragam suku bangsa yang tersebar di wilayah Indonesia. Salah satu faktor penyebab terjadinya kemajumukan tersebut adalah…
A. hilangnya identitas nasional
B. banyaknya impor dari negara lain
C. bentuk wilayah yang kepulauan
D. berkembangnya hubungan dengan luar negeri
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Penilaian Harian Bahasa Indonesia Tema 4 - SD Kelas 5 › Lihat soalAmanat dari pantun dapat kita lihat dari isi pantun yang terletak pada baris ke….
A. satu dan dua
B. satu dan tiga
C. dua dan empat
D. tiga dan empat
Hak dan Kewajiban Siswa - PPKn SD Kelas 5 › Lihat soal
Berikut ini yang termasuk hak siswa adalah…
A. Menjaga nama baik sekolah
B. Mengikuti organisasi di sekolah
C. Menaati tata tertib yang berlaku
D. Membayar biaya sekolah
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PTS DDP SMK Kelas 10 Semester Ganjil
- UH Bahasa Mandarin SD Kelas 4
- UH Sosiologi 2 SMA Kelas 11
- Tema 2 Subtema 2 SD Kelas 6
- PH IPS SMP Kelas 7
- Ujian Semester Prakarya SMP Kelas 7
- Amylum - Farmakognosi SMK Kelas 11
- PTS IPS SMP Kelas 7
- UH Tema 5 SD Kelas 4
- UH PPKn Tema 9 Subtema 1 SD Kelas 5
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.