Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SD Kelas 4 / Evaluasi Tema 3 SD Kelas 4

Perhatikan fungsi bagian tumbuhan berikut:

1) Tempat menyimpan candangan makanan.

2) Untuk menunjuang berdirinya tanaman.

3) Untuk menyerap air dan unsur hara.

4) Sebagai alat transportasi.

Fungsi akar pada tumbuhan ditunjukkan oleh nomer…

A. (2), (3), dan (4)

B. (1), (2), dan (3)

C. (1), dan (2)

D. (4) Saja

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #61986 : Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat - Sosiologi SMA Kelas 10

Di daerah Sawangan, Kota Depok, menolak penggunaan pemakaman umum di daerahnya untuk kuburan korban Covid-19 (Tempo, 30 Maret 2020). Masyarakat sangat khawatir jika mayat yang dikuburkan tetap dapat menyebarkan virus Corona di daerahnya. Padahal jenazah yang sudah diproses dengan baik di rumah sakit dengan menggunakan berbagai pelindung seperti desinfektan dan peti khusus tidak akan menyebabkan penyebaran virus Corona.

artikel diatas merupakan contoh dari disfungsi dan disorganisasi sosial. Disfungsi sosial terjadi akibat..
_
A. ketika seseorang tidak mampu menjalankan fungsi sosial yang sesuai dengan status sosial akibat rasa takut terhadap Covid-19.

B. Ketika seseorang mampu menjalankan fungsi sosial tetapi memiliki rasa takut terhadap covid 19

C. adanya rasa tidak peduli dengan keadaan sekitar

D. Seseorang yang mampu menjalankan fungsi sesuai dengan status sosial yang ada

E. Seseorang yang salah dalam menjalankan fungsi akibat rasa takut yang dimilikinya


Soal #85484 : Tema 4 Subtema 1 SD Kelas 5

Peredaran darah yang mengalirkan darah dari jantung ke paru-paru dan kembali ke jantung disebut peredaran darah ….

A. kecil

B. besar

C. terbuka

D. tertutup


Materi Latihan Soal Lainnya: