Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SD IPA (Acak)
Benda angkasa yang masuk ke atmosfer Bumi dan tidak habis terbakar sehingga sampai ke permukaan Bumi disebut….
A. Meteorit
B. Meteoroid
C. Asteroid
D. Meteor
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Soal Ujian Sekolah IPA SD/MI 2015/2016
Akibat perburuan gajah secara besar-besaran untuk diambil gadingnya, hewan tersebut populasinya menjadi menurun. Pemerintah akhirnya menetapkan gajah sebagai hewan yang dilindungi.
Tujuan perlindungan hewan tersebut adalah…
a. meningkatkan devisa negara dari penjualan gading gajah
b. menjadikan gajah sebagai binatang peliharaan
c. memanfaatkan gading gajah sebagai souvenir
d. menjaga gajah dari ancaman kepunahan
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Perbengkelan Kapal - SMK Kelas 12
- UAS Administrasi Umum SMK Kelas 10
- PAT Bahasa Arab MA Kelas 10
- PAT Matematika SMP Kelas 8
- Tema 4 - SD Kelas 3
- Pertumbuhan & Perkembangan - Biologi SMA Kelas 12
- PAT Bahasa Arab MI Kelas 2
- Pengetahuan Dasar Pemetaan, PJ, dan SIG - Geografi SMA Kelas 10
- PAI Semester 1 Ganjil SD Kelas 6
- PAT TIK SMP Kelas 8