Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Bahasa Indonesia
Teh hijau dapat berfungsi menjaga kesehatan kulit secara alami. Hal tersebut dikarenakan teh hijau dapat melindung kulit kita dari sengatan sinar ultraviolet sehingga secara tidak langsung dengan sering mengkonsumsi teh hijau dapat membuat kita terhindar dari penyakit kanker kulit. Selain dapat mencegah penyakit kanker kulit, teh hijau juga terbukti mampu membuat kulit kita tidak cepat keriput.
Ide pokok paragraf di atas adalah…
A. Teh hijau berfungsi menjaga kesehatan kulit.
B. Teh hijau melindungi kulit dari sengatan sinar ultraviolet.
C. Teh hijau mampu membuat kulit tidak cepat keriput.
D. Teh hijau menjaga kesehatan tubuh.
E. Teh hijau baik untuk dikonsumsi.
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: PTS Bahasa Indonesia SMA Kelas 11
Kalimat yang berisi maksud dan tujuan sebuah kegiatan pentas seni tradisional dalam proposal yang tepat adalah …
A. Kegiatan pentas seni tradisional dapat menanamkan rasa cinta terhadap budaya dan tanah air.
B. Kegiatan pentas seni tradisional diadakan dalam rangka memperingati hari Pendidikan Nasional.
C. Keanekaragaman kesenian tradisional di Indonesia perlu dilestarikan dan dijaga oleh generasi penerus bangsa.
D. Kegiatan pentas seni tradisional akan diselenggarakan pada tanggal 8 – 10 Maret 2018 di halaman sekolah.
E. Kurangnya pengetahuan para siswa terhadap kesenian tradisional mendasari diadakannya kegiatan pentas seni ini.
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PAT Bahasa Arab MTs Kelas 7
- Tabulampot - PLBJ SD Kelas 4
- Tema 2 SD Kelas 2
- Kalimat Tarji - Akidah Akhlak MI Kelas 5
- Matematika SD MI Kelas 4
- PAS PAI Semester 1 Ganjil SD Kelas 5
- Peta, Penginderaan Jauh dan Sistem Informasi Geografis SMA Kelas 10
- CPNS - Aljabar
- PTS PAI Semester 2 Genap SMP Kelas 8
- Pengolahan Data - Matematika SD Kelas 5