Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Bahasa Indonesia
Tiap bait terdiri atas empat baris (larik).
Tiap baris terdiri atas 8 sampai 12 suku kata.
Rima akhir setiap baris adalah a-b-a-b.
Baris pertama dan kedua merupakan sampiran.
Baris ketiga dan keempat merupakan
Jenis puisi rakyat yang menggunakan ciri-ciri di atas adalah….
A. syair
B. gurindam
C. pantun
D. semua benar
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Pribahasa - Bahasa Indonesia SD Kelas 6
Pribahasa yang memiliki arti
“Terancam bahaya” adalah …..
___
A. Bagai telur diujung tanduk
B. Tiada gading yang tak retak
C. Bagaikan air dan minyak
D. Bagai burung dalam sangkar
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.