Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Bahasa Indonesia
Tari Piring merupakan tari yang berasal dari suku Minangkabau, Sumatera Barat. Untuk menampilkan tari piring perlu diiringi oleh dua alat musik. Alat musik tersebut berupa talempong dan saluang. Talempong adalah alat musik pukul dari kayu, kuningan, atau batu. Bentuknya mirip dengan bonang. Saluang adalah alat musik tiup yang terbuat dari bambu, mirip dengan suling. Selain itu, gemerincing cincin yang dikenakan penari dapat mengiringi tari piring.
Gagasan pokok paragraf di atas adalah ….
_
A. tari piring berasal dari Minangkabau, Sumatera Barat
B. talempong dan saluang pengiring tari piring
C. alat musik sederhana untuk tari piring
D. kelincahan penari tari piring
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Idiom / Ungkapan dan Teks Naratif - Bahasa Indonesia SMP Kelas 7
Danu bukan anak pandai, tapi dia menyukai sepakbola. Setiap hari ia berlatih. Ia bahkan masuk dalam tim inti futsal di sekolahnya. Berbagai perlombaan sering diikuti Danu dan timnya. Sampai akhirnya Danu menjadi sosok yang dikenal dalam dunia sepakbola. Kehadirannya dalam setiap pertandingan selalu dinanti-nantikan oleh para pecinta sepakbola.
Ungkapan yang tepat untuk ilustrasi cerita di atas adalah . . .
A. naik daun
B. bintang lapangan
C. naik pitam
D. hijau daun
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Bahasa Jepang Kehidupan Sekolah
- UTS PPKn SD Kelas 4
- Tema 7 SD Kelas 5
- Penilaian Harian PKn SMA Kelas 11
- Teknologi Kontruksi Miniatur Rumah - Prakarya SMP Kelas 7
- Kerajinan Bahan Keras - Prakarya SMP Kelas 9
- PTS 1 Ganjil PKn SD Kelas 3
- Tema 3 Subtema 2 SD Kelas 6
- Ulangan Tema 8 Subtema 1 SD Kelas 3
- Tema 7 SD Kelas 6