Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Bahasa Indonesia
Perhatikan langkah-langkah berikut
(1) Baca dan pahami karya ilmiah yang berupa artikel/makalah/penelitian
(2) Tentukan kriteria yang hendak digunakan dalam analisis
(3) Analisislah dengan menggunakan kriteria yang ditentukan
(4) Tulislah hasil analisis sesuai dengan obeservasi yang dilakukan
(5) Simpulkan hasil analismu
Urutan yang tepat untuk menganalisis isi karya ilmiah adalah…
A. (1), (2), (3), (4), (5), (6)
B. (1), (2), (3), (5), (4), (6)
C. (2), (1), (3), (4), (5), (6)
D. (2), (1), (3), (4), (6), (5)
E. (2), (1), (4), (3), (5), (6)
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: PAS 1 Ganjil Bahasa Indonesia SD Kelas 6
Hewan Komodo yang paling besar di Indonesia sendiri pernah diukur tinggi serta beratnya yakni mencapai 166 kg dan panjangnya mencapai 3 meter. Namun pada umumnya sendiri panjang dan berat komodo ini hanya sekitar 91 kg dan 2,5 meter. Untuk beberapa jenis komodo sendiri memang ada yang mencapai panjang dan berat melebihi rata-rata.
Informasi yang terdapat pada paragraf tersebut adalah ….
A. berat dan panjang rata-rata komodo
B. habitat komodo
C. sejarah komodo di Indonesia
D. Kebiasaan dan tingkah laku komodo
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.