Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Bahasa Indonesia
Di daerah Kulonprogo, puluhan hektar tanaman padi yang telah menguning habis dilalap banjir. Puluhan ribu tanaman jagung yang siap panen pun tidak terhindar dari bencana ini meski area tanaman ini sedikit lebih tinggi dari tanaman padi. Tanaman sayuran yang berada di lahan satu meter lebih tinggi juga tergenang air. Tak ketinggalan tanaman semangka yang tinggal beberapa hari dipetik hanyut terbawa arus.
Simpulan dari paragraf di atas adalah…
_
A. Hilang semua harapan petani akibat bencana banjir
B. Lahan pertanian menjadi korban utama bencana banjir
C. Kerugian petani sangat besar akibat bencana banjir
D. Banjir selamanya menjadi masalah petani
E. Banjir kali ini telah memusnahkan tanaman siap panen di kawasan Kulonprogo
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Surat Pribadi dan Surat Dinas - Bahasa Indonesia SMP Kelas 7
Salam kangen,
[…] Aku terlalu banyak kegiatan akhir-akhir ini. Doaku dan harapanku, kamu sekeluarga berada dalam keadaan sehat dan baik. Keluargaku keadaannya juga demikian. Cahya…aku usul nih…bagaimana jika liburan mendatang kita berkunjung ke Borobudur?
Bagian pembuka surat tersebut yang tepat adalah …
A. Apa kabarmu? Semoga perjalanan liburanmu berkesan.
B. Maafkan aku Cahya, karena aku baru membalas suratmu.
C. Cahya, aku setuju dengan rencana kita untuk bertemu.
D. Kamu jangan khawatir, aku pasti akan datang ke rumahmu.
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PAS PAI Semester 1 Ganjil SD Kelas 6
- PTS IPA SMP Kelas 7
- PTS Semester 2 Genap PPKn SD Kelas 6
- PAS Bahasa Jawa SMP Kelas 9
- Keragaman Sosial, Budaya dan Ekonomi Masyarakat - PPKn SD Kelas 6
- Fitokimia
- IPA Semester 1 Ganjil SMP Kelas 7
- Gaya Mempengaruhi Gerakan Benda - IPA SD Kelas 4
- PAI SD Kelas 3
- Poros Maritim