Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Bahasa Indonesia
Kalimat yang menggunakan konjungsi yang menyatakan hubungan tujuan adalah…
A. Mind mapping adalah cara belajar yang menyenangkan.
B. Dengan mind mapping, belajar jadi mudah dimengerti.
C. Mind mapping dapat digunakan untuk melatih konsentrasi.
D. Setiap siswa dapat belajar menggunakan mind mapping.
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Sastra Modern dan Sastra China
Novel Salah Asuhan mirip dengan cerita…
A. Saltima
B. Apa Mesti Bikin
C. Nona Olanda sebagai Istri Tionghoa
D. Gadis Moderen
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.