Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Bahasa Indonesia
Bagian pada teks editorial berisi rangkaian alasan atau bukti untuk memperkuat tesis berupa data hasil penelitian, penyataan para ahli, maupun fakta-fakta berdasarkan referensi yang bisa dipercaya ialah ….
A. orientasi
B. tesis
C. argumentasi
D. penegasan ulang
E. koda
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Membaca Sastra dan Non Sastra - Bahasa Indonesia SD Kelas 6
Indonesia adalah negara yang kaya akan budaya daerah. Hal ini karena Indonesia terdiri dari beraneka ragam suku bangsa. Setiap suku bangsa memiliki masing-masing budaya yang khas.
Makna kata yang dicetak miring pada teks tersebut adalah…
_
A. umum
B. khusus
C. tertentu
D. masing-masing
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- US Biologi SMA Kelas 12
- Nama Nama Hewan - Bahasa Arab MI Kelas 3
- Seni Rupa SMP Kelas 8
- PTS Seni Budaya SMP Kelas 8
- Pembagian Bilangan Bulat - Matematika SD Kelas 5
- Huruf Kapital - Bahasa Indonesia SD Kelas 2
- Ulangan Harian Bahasa Indonesia Bab 3 - SMP Kelas 9
- PAS Matematika SMA Kelas 10
- Perdagangan Internasional - IPS SMP Kelas 9
- PPKn Tema 5 Subtema 2 SD Kelas 3