Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Bahasa Indonesia
Bacalah teks prosedur berikut!
Daun cincau disiapkan di ember, lalu siram dengan air mendidih. Selama penyiraman dengan air mendidih daun diaduk-aduk dengan alat agar terjadi proses pelayuan yang merata. Air mendidih ini akan membuat daun yang semula keras dan kaku menjadi lemas dan tidak mengkilat. Air panas juga membantu proses penguapan, sehingga mengurangi aroma daun cincau.
Kutipan tersebut adalah bagian isi yang menjelaskan tentang ….
A. pemilihan bahan pembuatan cincau
B. bahan-bahan pembuatan cincau
C. salah satu langkah pembuatan cincau
D. perlengkapan untuk pembuatan cincau
E. manfaat ekonomis pembuatan cincau
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Bahasa Indonesia - SMP Kelas 7 - Part 2
Di bawah ini judul dapat dibuat menjadi teks fabel adalah…
A. Ratna berbohong dan ketahuan ibunya
B. Rida membersihkan rumahnya
C. Kancil sombong, kalah oleh kura-kura
D. Nina menangis karena dimarahi ibunya
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Telinga Sebagai Indera Pendengaran - IPA SD Kelas 4
- PH Matematika SD Kelas 3
- PAS Matematika SMP Kelas 8
- Ulangan Harian Bab Ekosistem dan Perubahan Lingkungan - Biologi SMA Kelas 10
- PAT (Penilaian Akhir Tahun) Matematika SMP Kelas 8
- Kehidupan Sosial Budaya Masyarakat ASEAN - SD Kelas 6
- Puisi Rakyat dan Fabel - Bahasa Indonesia SMP Kelas 7
- PAS DPIB - Konstruksi Jalan Jembatan SMK Kelas 11
- Penjaskes PJOK Semester 2 Genap SD Kelas 5
- PTS Bahasa Mandarin Semester 1 Ganjil SD Kelas 3