Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Bahasa Indonesia
Cermati penggalan teks novel sejarah berikut!
Kala itu tahun 1309, Segenap rakyat berkumpul di alun-alun Kerajaan Majapahit. Semua berdoa, apapun warna agamanya, apakah Siwa, Buddha, maupun Hindu. Semua arah perhatian ditujukan dalam satu pandang, ke Purawaktra yang tidak dijaga terlampau ketat.
Penggalan teks novel sejarah di atas mengandung nilai ….
A. estetis
B. sosial
C. budaya
D. agama
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ujian Semester 2 (UAS / UKK) Bahasa Indonesia SD / MI Kelas 5
Bagas : “Kawan-kawan, besok saat liburan mau kemana?”
Doni : “Aku ingin ke pantai bersama keluarga.”
Sinta : “Kalau aku ingin pergi ke rumah kakekku di kampung.”
Bagas : “Kalau kamu Susi ?”
Susi : “Aku tidak bisa kemana-mana, karena harus membantu ibu menjaga kakek yang masih sakit.”
Sinta : “Kakekmu sakit apa Sus?”
Susi : “Kakek sakit jantung, aku sedih melihatnya.”
———–
Dalam dialog diatas perasaan yang dirasakan oleh Susi menggambarkan ….
a. Ketakutan
b. Kegembiraan
c. Kesedihan
d. Terkejut
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Bab Zakat - PAI SD Kelas 6
- PKn Tema 5 Subtema 2 SD Kelas 6
- Ujian Semester 2 Genap Tema 6 SD Kelas 4
- Tari Kreasi Daerah - Seni Budaya SD Kelas 6
- Dimensi Tiga - Matematika SMA Kelas 11
- Perdagangan Antardaerah dan Antarnegara - IPS SMP Kelas 8
- PAS Seni Budaya (SBDP) Semester 1 Ganjil SD Kelas 6
- Matematika SD Kelas 1
- PPKn Tema 9 SD Kelas 6
- PAS Bahasa Inggris SD Kelas 2