UTS Penjaskes PJOK SD Kelas 5
Latihan soal pilihan ganda UTS Penjaskes PJOK SD Kelas 5 dan kunci jawaban.
Latihan soal pilihan ganda UTS Penjaskes PJOK SD Kelas 5 dan kunci jawaban.
Doni berdiri tegak dan melangkahkan kaki kiri.
Kedua lengan diluruskan kedepan.
Lengan kiri diayun kesamping kiri.
Gerakan ini dilanjutkan dengan ayunan lengan kiri kedepan.
gerakan yang sama untuk lengan kanan.
Dari deskripsi ini, Doni melakukan gerakan ayunan. . .
A. Dua lengan kedepan dan kebelakang
B. Dua lengan kesamping
C. satu lengan kedepn dan kebelakang
D. Satu lengan dari depan kesamping
Pada senam irama terdapat 3 kelompok gerakan, yaitu … .
A. awal, tengah, akhir
B. pemanasan, inti, pendinginan
C. kelenturan, daya tahan, kekuatan
D. inti, pemanasan, kelenturan
Berpindahnya salah satu kaki belakang ke depan kaki yang lainnya, dengan berbagai variasi merupakan gerakan dasar ….
A. langkah
B. loncat
C. sikap badan
D. step
Menjaga kesehatan badan dapat dilakukan dengan cara. . .
A. Belajar dengan rajin
B. Olahraga secara teratur
C. Makan yang banyak
D. Tidur siang setiap hari
Perhatikan gerakan pada gmbar di atas!
Gerak yang dilakukan oleh seorang anak seperti pada gambar adalah . . .
_
A. Ayunan dua lengan ke samping
B. Ayunan lengan kedepan dan belakang
C. Ayunan satu lengan kedepan dan belakang
D. Ayunan satu lengan dari depan kesamping
Heni dan teman-temannya sedang melakukan senam ketangkasan. Sebelum melakukan senam Pak Guru mengajak mereka melakukan pemanasan. Pemanasan berfungsi untuk. . .
A. Menghindari cedera
B. Menjaga tubuh tetap bugar
C. Memberi tenaga tambahan
D. Meningkatkan Kemampuan
Jenis iringan yang tidak biasa digunakan untuk mengiringi senam irama adalah … .
A. nyanyian
B. tarian
C. tepuk tangan
D. musik
Penekanan yang tidak diberikan dalam melakukan senam irama adalah ….
A. keindahan gerakannya
B. ketepatan gerak dan irama
C. kecepatan gerak
D. keharmonisan dan kelentukan tubuh
Pada saat melompati peti lompat di perlukan awalan lari. Fungsi awalan lari ialah. . .
A. Menghindari terjadinya cedera
B. Menambah dorongan lompatan
C. Menyiapkan mental untuk melompat
D. Menjaga keseimbangan saat melompat
Senam ritmik dapat dibagi menjadi dua, yaitu ….
A. lantai dan ketangkasan
B. alat dan tanpa alat
C. kebugaran dan aerobik
D. cepat dan lambat
Latihan Soal Online adalah website yang berisi tentang latihan soal mulai dari soal SD / MI Sederajat, SMP / MTs sederajat, SMA / MA Sederajat hingga umum. Website ini hadir dalam rangka ikut berpartisipasi dalam misi mencerdaskan manusia Indonesia.