Ulangan IPA SD Kelas 4
Latihan soal pilihan ganda Ulangan IPA SD Kelas 4 dan kunci jawaban.
ciri yang dimiiki oleh hewan pada gambar di atas, adalah…….
A. kemampuan mendengar suara infrasonik
B. memiliki bantalan kaki untuk menyimpan kuku
C. penglihatan yang tajam dalam segala situasi
D. memiliki indra penciuman yang sangat tajam
Tanah di kota-kota sudah banyak ditutupi aspal atau beton sehingga mengganggu daur air. Akibat yang ditimbulkan dari pembangunan lantai beton tersebut adalah ..
A. kelembapan udara meningkat
B. pencemaran udara meningkat
C. bertambahnya resapan air
D. Tanah tidak dapat lagi menyimpan air
Pakaian basah yang dijemur di bawah sinar matahari lama-lama akan kering. Pakaian basah menjadi kering karena mengalami peristiwa …
A. disposisi
B. kedap air
C. kapilaritas
D. penguapan
Air yang dipanaskan terus menerus lama kelamaan akan habis. Perubahan wujud yang terjadi pada air tersebut adalah…
A. Membeku
B. Mengembun
C. Mengkristal
D. Menguap
Proses perubahan wujud benda yang terjadi pada gambar tersebut adalah…
A. Mencair
B. Membeku
C. Mengembun
D. Menyublim
Curah hujan yang tinggi di wilayah perbukitan membuat lahan pertanian berkurang kesuburannya karena erosi. Cara yang dapat kita lakukan untuk mengatasi hal tersebut adalah ….
A. melakukan rotasi tanaman
B. membuat teras bertingkat
C. mengganti jenis tanaman palawija
D. melakukan sistem tumpang sari
Hutan-hutan yang telah gundul dapat mengalami erosi ketika hujan turun sehingga menimbulkan banjir. Untuk mencegah bencana tersebut terulang, upaya yang dapat dilakukan adalah ..
A. Membangun perumahan diarea hutan yang gundul
B. Mengubah hutan menjadi sawah
C. Membuat tanggul penahan air
D. Melakukan reboisasi
Bentuk energi yang dihasilkan benda tersebut ialah …
A. Energi cahaya
B. Energi gerak
C. energi bunyi
D. energi panas
Energi listrik dapat diubah menjadi energi gerak pada alat elektronik dibawah ini adalah….
A. mesin cuci
B. mejicom
C. setrika
D. senter
Gambar ini merupakan penggunaan energi alternatif
A. BENAR
B. SALAH
Latihan Soal Online adalah website yang berisi tentang latihan soal mulai dari soal SD / MI Sederajat, SMP / MTs sederajat, SMA / MA Sederajat hingga umum. Website ini hadir dalam rangka ikut berpartisipasi dalam misi mencerdaskan manusia Indonesia.