Remidial Penjaskes PJOK SMP Kelas 8
Latihan soal pilihan ganda Remidial Penjaskes PJOK SMP Kelas 8 dan kunci jawaban.
Preview 10 soal pertama:
Teknik pengeluaran napas pada renang gaya dada dilakukan bersama dengan….
A. Teknik mendayung
B. Tangan mendorong air kedepan
C. Tangan membuka ke samping
D. Kaki ditarik ke depan
Jawaban:
Cara melakukan gerakan meluncur pada renang gaya dada, kecuali …..
A. Jongkok di bibir kolam menghadap ke dalam kolam
B. Bungkukkan badan dengan kedua lengan lurus ke depan
C. Doronglah badan dengan kedua kaki bertumpu pada bibir kolam hingga badan meluncur di air
D. Mendorong sampai telapak tangan mendekati paha
Jawaban:
Renang dapat berpengaruh terhadap kejiwaan. Hal ini disebabkan renang mampu….
A. Menghilangkan stress
B. Menumbuhkan percaya diri
C. Melupakan masa lalu
D. Meningkatkan intelektual
Jawaban:
Pada melakukan renang gaya dada saat tarikan terlalu dalam maka berakibat . . . . .
A. Berhentinya nafas
B. Berhentinya gerakan
C. Berhentinya renang
D. Berhentinya meluncur
Jawaban:
Berikut ini adalah gaya dalam renang, kecuali…..
A. Gaya dada
B. Gaya bebas
C. Gaya punggung
D. Gaya kepala
Jawaban:
Pada renang gaya dada, gerakan kakinya adalah rapat, tarik, dan tendangkan ke arah….
A. Depan
B. Belakang
C. Samping
D. Kanan dan kiri
Jawaban:
Alat yang dapat digunakan untuk penyelamatan di air adalah …..
A. Ban, tali, dan galah
B. Galah dan besi
C. Tenda dan mantel
D. Tali dan meteran
Jawaban:
Perbandingan gerakan tungkai dan gerakan lengan dalam renang gaya dada adalah
A. Dua tangan dua kaki
B. Dua kaki satu tangan
C. Satu tangan satu kaki
D. Satu kaki dua tangan
Jawaban:
Teknik melakukan pertolongan tanpa alat dengan teknik memegang kepala korban, letakkan kedua telapak tangan pada ….
A. Telinga kiri korban
B. Telinga kanan korban
C. Leher korban
D. Kedua telinga korban
Jawaban:
Latihan dasar berenang kecuali…
A. Berlatih cara mengambil nafas
B. Berlatih meluncur
C. Berlatih cara menggerak kaki
D. Berlatih cara berenang gaya kupu-kupu
Jawaban:
Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #65532 : PTS Bahasa Sunda Semester 2 Genap SD Kelas 4Sajak nyaéta ….
A. Salah sahiji wangun satra ugeran nu teu kauger ku patokan-patokan
B. Salah sahiji wangun sastra nu kaku
C. Salah sahiji karya dongeng
D. Salah sahiji lalaguan Sunda
› Soal #147297 : Bahasa Jepang Bab 5 dan 6 SMA Kelas 10
Koko wa ……… desu.
A. Rouka
B. Roka
C. Koutei
D. Toire
E. Kantin
Materi Latihan Soal Lainnya:
- UAS Ekonomi SMA Kelas 11
- Ulangan Teks Eksplanasi - Bahasa Indonesia SMA Kelas 11
- Fikih MTs Kelas 8
- Kuis IPA SD Kelas 3
- PPKn Tema 1 Subtema 1 SD Kelas 6
- UAS Bahasa Indonesia SMP Kelas 7
- Tema 1 Subtema 1 Pembelajaran 1 SD Kelas 5
- Kuis PPKn Semester 1 Ganjil SMP Kelas 8
- UH Matematika SD Kelas 2
- Bilangan - Matematika SD Kelas 1