PLH Semester 2 Genap SD Kelas 3
Latihan soal pilihan ganda PLH Semester 2 Genap SD Kelas 3 dan kunci jawaban.
Latihan soal pilihan ganda PLH Semester 2 Genap SD Kelas 3 dan kunci jawaban.
Salah satu contoh bencana alam yang rawan terjadi di wilayah Indonesia adalah ….
A. kebakaran rumah
B. banjir
C. pohon tumbang
Gempa bumi yang disebabkan oleh pergerakan kulit bumi atau gaya
tektonik adalah pengertian dari ….
A. Gempa bumi vulkanik
B. Gempa bumi tektonik
C. Gempa bumi runtuhan
Bagian dari pohon jagung yang dapat diolah menjadi hiasan adalah ….
A. Kulit Jagung
B. Biji Jagung
C. Batang Jagung
Contoh benda kerajinan dari yang berasal dari bahan organik adalah …..
A. Kulit jagung
B. sedotan
C. pita jepang
Barang yang sudah tidak dipakai lagi disebut…
A. Barang Bekas
B. Barang Sisa
C. Barang Baru
Bencana yang diakibatkan oleh peristiwa atau serangkaian peristiwa
alam adalah pengertian dari ….
A. Longsor
B. Bencana alam
C. tawuran
Kertas yang dibuat dari benda-benda yang sudah tidak dipakai lagi disebut ….
A. Kertas Bekas
B. Kertas Daur Ulang
C. Kertas Buram
Kegiatan manusia yang bisa menyebabkan bencana alam adalah ….
A. menebang pohon terus menerus
B. membuang sampah pada tempatnya
C. membuat taman kota
Jeki sedang membuat tempat pensil dari barang bekas yang ada dirumah. Dibawah ini, manakah bahan yang dapat digunakan untuk menghias tempat pensil ….
A. Sedotan
B. Daun
C. Kain
Latihan Soal Online adalah website yang berisi tentang latihan soal mulai dari soal SD / MI Sederajat, SMP / MTs sederajat, SMA / MA Sederajat hingga umum. Website ini hadir dalam rangka ikut berpartisipasi dalam misi mencerdaskan manusia Indonesia.