Penjaskes PJOK Bab 7 SD Kelas 3
Latihan soal pilihan ganda Penjaskes PJOK Bab 7 SD Kelas 3 dan kunci jawaban.
Latihan soal pilihan ganda Penjaskes PJOK Bab 7 SD Kelas 3 dan kunci jawaban.
Meluncur merupakan gerak dasar olahrga … .
A. renang
B. senam lantai
C. bola voli
D. bola basket
Dibawah ini yang termasuk teknik dasar renang gaya dada adalah … .
A. meluncur
B. berlari
C. loncat
D. lempar
Olahraga yang dapat dilakukan di air yaitu… .
A. sepak bola
B. renang
C. jogging
D. bulu tangkis
Renang gaya dada disebut gaya katak karena … .
A. mirip katak loncat
B. mirip katak renang
C. mirip katak berdiri
D. mirip katak berjalan
Gerakan mengambil napas pada gaya dada di lakukan saat … .
A. tangan di buka ke bawah
B. tangan lurus ke depan
C. tangan di buka ke samping
D. tangan mengayuh
Bagian tubuh yang mendorong badan saat meluncur adalah … .
A. kepala
B. kaki
C. tangan
D. badan
Posisi badan dalam latihan gaya dada adalah … .
A. telentang
B. miring
C. telungkup
D. di tekuk
Sebelum berenang sebaiknya kita melakukan … .
A. pendinginan
B. push up
C. pemanasan
D. sit up
Gerakan kaki saat berenang gaya katak adalah … .
A. tangan lurus kedepan
B. selalu lurus ke kebelakang
C. serupa ketika katak berenang
D. searah jarum jam
Di bawah ini merupakan teknik dasar renang, Kecuali … .
A. menendang
B. meluncur
C. bernapas
D. gerak kaki dan tangan
Latihan Soal Online adalah website yang berisi tentang latihan soal mulai dari soal SD / MI Sederajat, SMP / MTs sederajat, SMA / MA Sederajat hingga umum. Website ini hadir dalam rangka ikut berpartisipasi dalam misi mencerdaskan manusia Indonesia.