Pemanfaatan Sumber Daya Alam - IPS SD Kelas 4
Latihan soal pilihan ganda Pemanfaatan Sumber Daya Alam - IPS SD Kelas 4 dan kunci jawaban.
Latihan soal pilihan ganda Pemanfaatan Sumber Daya Alam - IPS SD Kelas 4 dan kunci jawaban.
Tumbuhan singkong dimanfaatkan untuk …
A. bahan makanan
B. bahan bangunan
C. bahan bakar alternatif
D. minyak gosok
Dua SDA yang dimanfaatkan dalam kegiatan transportasi adalah … dan …
A. logam dan minyak bumi
B. emas dan mutiara
C. udara dan tanah
D. ayam dan bebek
Contoh sumber energi alternatif adalah …
A. minyak jarak
B. minyak bumi
C. gas alam
D. batu bara
Pemanfaatan logam dalam transportasi adalah …
A. bahan pembuatan alat transportasi
B. bahan pembuatan bahan bakar
C. bahan pembuatan jalan raya
D. bahan pembuatan ban
Manfaat kambing bagi manusia adalah …
A. bahan makanan dan minuman (daging dan susunya)
B. bahan bangunan
C. membantu membajak sawah
D. bahan pembuatan kerajinan
Kapas dimanfaatkan oleh manusia untuk …
A. bahan pembuatan kain dan benang
B. bahan makanan
C. bahan bakar
D. bahan untuk membuat minyak goreng
Pemanfaatan plastik dalam pembuatan baju adalah …
A. bahan baku kancing
B. bahan baku gunting
C. bahan baku meja jahit
D. bahan baku benang
Pemanfaatan kapas dalam pembuatan pakaian adalah …
A. bahan baku pembuatan kain dan benang
B. bahan baku pembuatan jarum jahit
C. bahan baku pembuatan kancing
D. bahan baku pembuatan gunting
Manfaat tumbuhan jarak di bidang ekonomi adalah …
A. menghasilkan buah untuk dijadikan minyak gosok
B. bahan baku sayuran
C. sebagai sumber daya alam yang dapat diperbaharui
D. dapat dijadikan bahan makanan
Buah jarak menghasilkan minyak yang dapat digunakan sebagai …
A. bahan bakar
B. bahan makanan
C. bahan bangunan
D. bahan pakaian
Latihan Soal Online adalah website yang berisi tentang latihan soal mulai dari soal SD / MI Sederajat, SMP / MTs sederajat, SMA / MA Sederajat hingga umum. Website ini hadir dalam rangka ikut berpartisipasi dalam misi mencerdaskan manusia Indonesia.