PAT Penjaskes PJOK Semester 2 Genap SD Kelas 4
Latihan soal pilihan ganda PAT Penjaskes PJOK Semester 2 Genap SD Kelas 4 dan kunci jawaban.
Latihan soal pilihan ganda PAT Penjaskes PJOK Semester 2 Genap SD Kelas 4 dan kunci jawaban.
Memar biasanya karena benturan atau pukulan pada …
A. otot
B. urat
C. kulit
D. nadi
Salah satu penyebab keram adalah …
A. Kelelahan otot.
B. Kehilangan kesadaran.
C. Luka cedera.
D. Tekanan fisik.
Luka bakar mengakibatkan gejala seperti …
A. melepuh
B. Otot tegang.
C. Kehilangan kesadaran.
D. Kekurangan darah.
Otot ligamen adalah otot yang mengikat …
A. Otot dengan sendi.
B. Otot dengan saraf.
C. Tulang dan saraf.
D. Tulang dan sendi.
La zian menolong temannya yang jatuh. Setelah menolong temannya, La zian akan merasa …
A. bahagia
B. tentram
C. lega
D. damai
Perilaku terpuji terhadap teman sebaya saat kegiatan pembelajaran adalah …
A. Membantah pendapat teman.
B. Memberi cobtekan.
C. Mengajak ngobrol.
D. Menghargai pendapat teman.
Manusia bergaul dengan sesama disebut makhluk …
A. sempurna
B. bermoral
C. sosial
D. Ciptaan Tuhan.
Aktivitas lari berkelok-kelok memerlukan …
A. kerjasama
B. kelincahan
C. ketangkasan
D. kejujuran
Pendarahan yang sering terjadi saat olahraga adalah pendarahan …
A. hidung
B. kepala
C. tangan
D. kaki
Luka memar biasanya ditandai dengan … pada bagian tubuh yang terbentur.
A. goresan
B. benjolan
C. irisan
D. tusukan
Latihan Soal Online adalah website yang berisi tentang latihan soal mulai dari soal SD / MI Sederajat, SMP / MTs sederajat, SMA / MA Sederajat hingga umum. Website ini hadir dalam rangka ikut berpartisipasi dalam misi mencerdaskan manusia Indonesia.