Kitab-Kitab Allah - PAI SMP Kelas 8
Latihan soal pilihan ganda Kitab-Kitab Allah - PAI SMP Kelas 8 dan kunci jawaban.
Preview 10 soal pertama:
Di antara 4 kitab Allah yang paling awal/terdahulu adalah kitab….
A. Taurat
B. Al-Qur’ān
C. Zabur
D. Injil
Jawaban:
Meyakini dalam hati, mengucapkan dengan lisan, dan mengamalkan dalam kehidupan sehari-hari adalah arti dari …
A. iman
B. islam
C. ihsan
D. takwa
Jawaban:
Iman kepada kitab-kitab Allah adalah rukun iman yang……..
A. pertama
B. kedua
C. ketiga
D. keempat
Jawaban:
Semua kitab Allah Saw berisi ajaran yang benar dan baik sesuai dengan masanya. Ajaran yang sama dan tertuang dalam semua kitab Allah Swt adalah tentang….
A. tata cara berumah tangga
B. perintah mengesakan Allah Swt.
C. larangan membunuh binatang
D. hukum-hukum mengenai tata negara
Jawaban:
Fungsi kitab suci yang diturunkan oleh Allah swt kepada para Rasul adalah untuk …
A. dimiliki oleh semua umat
B. diambil sebagai teladan/contoh
C. dibaca oleh umatnya
D. menjadi pedoman atau petunjuk bagi umatnya
Jawaban:
Kitab Injil pada awalnya ditulis dengan bahasa….
A. Ibrani
B. Yunani
C. Qibti
D. Suryani
Jawaban:
Setelah Rasulullah SAW wafat, umat Islam mengetahui perintah & larangan Allah melalui…
A. Al-Qur’an
B. Nabi
C. Rasul
D. Malaikat
Jawaban:
Hukum mengimani kitab-kitab Allah Swt yang disebutkan dalam Al-Quran adalah ….
A. Wajib
B. Sunah
C. Mubah
D. Makruh
Jawaban:
Wahyu pertama yang diturunkan kepada Nabi Muhammad adalah….
A. Al-A’la ayat 1-5
B. Al-‘Alaq ayat 1-8
C. Al-‘Alaq ayat 1-5
D. Al-Fatihah ayat 1-5
Jawaban:
Iman artinya …
A. ragu
B. percaya
C. ingkar
D. nurut
Jawaban:
Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #72648 : Dampak Kolonialisme dan Imperialisme - Sejarah SMA Kelas 11Lembaga yang mewakili rakyat pribumi atau dewan rakyat pada saat zaman Hindia Belanda adalah ….
A. Hooggerechtshof
B. Landgerecht
C. Volksraad
D. Regentschap
E. Krygsraad
› Soal #8054 : Kewarganegaraan #2
Perhatikan uraian berikut ini!
1) Dapat mengakibatkan terjadinya erosi budaya.
2) Hilangnya identitas kultural nasional dan lokal.
3) Hilangnya semangat nasionalisme & patriotisme
4) Kehilangan arah sebagai bangsa yang memiliki jatidiri.
Berdasarkan uraian di atas, yang termasuk sisi negatif dari kultur hibrid yaitu …
a. 1,2,3
b. 3,2
c. 2,1
d. Semua benar
e. Semua salah
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Kuis Biologi 1 SMA Kelas 11
- Kuis Bahasa Indonesia 2 SD Kelas 4
- Ulangan IPA SMP Kelas 7 Semester Genap
- Wayang - Seni Budaya Bab 10 SD Kelas 4
- Jinis Wacan - Bahasa Jawa SMA Kelas 10
- Pra Aksara - Sejarah SMA Kelas 10
- Bahasa Mandarin Bab 5 SD Kelas 5
- Ulangan Sejarah Indonesia SMA Kelas 11 Semester Genap
- UKK IPS SMP Kelas 7
- PH Biologi SMA Kelas 10