Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Sebagian besar masyarakat mempunyai anggapan jika modernisasi adalah proses meniru budaya barat. Mereka juga beranggapan jika kebudayaan Barat adalah kebudayaan yang terbaik. Sikap itu terjadi karena …
a. memakai produk asing bisa meningkatkan status sosial
b. masyarakat kurang memahami arti modernisasi
c. masyarakat berpikir konservatif
d. masyarakat tidak mempunyai prinsip yang tegas
e. masyarakat merasa bangga apabila mempunyai produk-produk impor
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Soal Sosiologi SMA Kelas XI Semester 1
Pernyataan berikut ini yang bukan prinsip dalam mobilitas sosial vertikal adalah ….
a. mobilitas sosial vertikal disebabkan oleh faktor ras, suku, dan agama
b. hampir tidak ada masyarakat yang mempunyai sistem pelapisan sosial yang mutlak tetutup
c. mobilitas sosial vertikal tidak bisa dilakukan sebebas-bebasnya
d. faktor ekonomi dan pekerjaan
e. setiap masyarakat mempunyai ciri-ciri tersendiri dalam mobilitas sosial vertikal
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Hikayat - Bahasa Indonesia SMA Kelas 10
- UTS Bahasa Indonesia Semester 2 Genap SMP Kelas 7
- PTS Prakarya Semester 2 Genap SMP Kelas 7
- Tema 3 SD Kelas 3
- PTS IPA Semester 1 Ganjil SD Kelas 4
- Simulasi Tes Masuk SMP
- Pola Keruangan Kota - Geografi SMA Kelas 12
- PTS 1 Ganjil Bahasa Indonesia SD Kelas 2
- PTS PAI SMP MTs Kelas 8
- Perencanaan Usaha Tanaman Pangan - Prakarya SMA Kelas 10