Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi



★ Sosiologi Umum

Berikut yang tidak benar tentang fungsi nilai sosial yang diartikan oleh Drs. Suprapto yaitu …
a. sebagai alat pengawas atau kontrol perilaku manusia
b. bisa mengarahkan masyarakat dalam bertingkah laku dan berpikir
c. sebagai alasan, landasan, atau motivasi
d. sebagai penentu terakhir manusia dalam memenuhi peranan sosial
e. sebagai alat solidaritas

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 

Kamu menjawab : b | duh, jawaban kamu salah :(

Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik

Loading...

Preview soal lainnya: Penilaian Akhir Tahun Sosiologi SMA Kelas 11

Faktor penyebab terjadinya konflik sosial yang berhubungan dengan sosialisasi yang didapat oleh seseorang adalah….

A. perbedaan tradisi

B. perbedaan kebudayaan

C. perbedaan kepentingan

D. perubahan yang cepat

E. dendam berkepanjangan


Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.

Materi Latihan Soal Lainnya: