Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Dalam masyarakat pasti terdapat perbedaan, baik secara horizontal maupun vertikal. dalam kajian sosiologi, konsep perbedaan tersebut mengarah pada…..
A. Diferensiasi dan stratifikasi sosial
B. mobilitas dan gerak sosial
C. status dan peran sosial
D. dinamika dan mobilitas sosial
E. perubahan dan pergeseran sosial
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Sosiologi #2
Kedudukan dan peran sosial yang dimiliki setiap individu memerlukan kemampuan dan latihan tertentu yang mengarah kepada …
a. privelese
b. prestise
c. profesionalisme
d. fungsionalis
e. konsentrasi
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.