Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Ketimpangan sosial merupakan salah satu perubahan sosial yang muncul akibat globalisasi dalam komunitas lokal. Berikut yang menunjukkan adanya ketimpangan sosial dalam masyarakat adalah…
A. Munculnya kaum traveller dan backpacker meningkatan sektor pariwisata di Indonesia
B. Banyaknya pemuda Indonesia yang belajar di luar negeri dan membawa pemikiran baru
C. Sekelompok anak muda mengembangkan kegiatan ekonomi kreatif dengan membuka kafe instagramable
D. Gaya hidup konsumtif warga dalam keseharian yang terpengaruh dengan mengikuti budaya westernisasi daripada budaya lokal
E. Untuk memperbaiki taraf hidup, banyak pemuda desa menjadi TKI di Korea Selatan dan bekerja mencari penghasilan lebih
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Sosiologi Umum
Berikut ini adalah lambang kebudayaan yang berfungsi sebagai sistem norma
a. Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana
b. rambu-rambu lalu lintas
c. masjid sebagai tempat ibadah
d. gua bernaung
e. mobil yang dapat berjalan
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Matematika SMA Kelas 12
- Tes Uji Coba (TUC) IPA SD Kelas 6
- UTS Sejarah Indonesia SMA Kelas 12
- Pengayaan Tema 7 SD Kelas 5
- IPS Tema 9 SD Kelas 5
- Kerajaan Mataram Islam - Sejarah SMA Kelas 11
- Perlindungan dan Penegakan Hukum - PPKn SMA Kelas 12
- PAS Sains Semester 1 Ganjil SD Kelas 5
- Tema 2 Subtema 1 SD Kelas 6
- Rumus Luas Persegi - Matematika SD Kelas 4