Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Karang taruna Desa Randusari melakukan pemilihan ketua karang taruna. Doni terpilih menjadi ketua karang taruna dalam pemilihan tersebut. Akan tetapi, sikap Doni dalam memimpin organisasi menyebabkan anggota terbagi menjadi dua kubu. Kubu pertama menginginkan pergantian ketua karang taruna karena dianggap terlalu otoriter. Kubu kedua menolak keinginan tersebut karena ketua karang taruna baru memiliki sikap tegas. Permasalahan ini menyebabkan kegiatan karang taruna terhambat. Dampak negatif konflik tersebut adalah…
A. Mendorong dinamika kelompok yang menyebabkan kemajuan
B. Menciptakan perubahan kepribadian anggota kelompok
C. Menimbulkan keseimbangan kekuatan antarkelompok
D. Menimbulkan disintegrasi sosial dalam kelompok
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Sosiologi #2
Berikut ini yang merupakan faktor yang pendorong terjadinya perubahan sosial yaitu ….
a. mempertahankan kebiasaan dan adat
b. perkembangan Iptek yang lambat
c. kebutuhan yang semakin kompleks
d. prasangka pada hal-hal yang berbau asing
e. chauvinisme
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Teks Berita - Bahasa Indonesia SMP Kelas 8
- Perbandingan dan Skala - Matematika SD Kelas 5 Semester 1
- Try Out IPA SD Kelas 6
- Bahasa Arab Semester 2 Genap MTs Kelas 7
- Kinetika Kimia SMA Kelas 10
- PAI Pelajaran 7 SD Kelas 3
- Kelas 4 Tema 1
- Kisah Nabi Yaqub AS - PAI Bab 4 SD Kelas 2
- Agama Islam SD Kelas 6
- Prakarya - SMP Kelas 9