Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Menurut Merton, kelompok berbeda dengan kolektiva. Kolektiva adalah ….
A. segerombolan orang yang melakukan hubungan timbal baik yang memiliki tujuan tertentu
B. sekelompok orang yang berkumpul secara spontanitas dan tidak ada tujuan
C. sekumpulan orang yang mempunyai soidaritas berdasarkan nilai bersama namun tidak memiliki kewajiban terhadap perannya
D. sekumpulan orang yang mempunyai solidaritas berdasarkan nilai bersama serta memiliki kewajiban terhadap perannya
E. sekumpulan orang yang tidak memiliki solidaritas berdasarkan nilai bersama, tetapi memiliki kewajiban terhadap perannya
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Sosiologi Umum
Berikut ini merupakan faktor utama yang mempengaruhi kelancaran proses integrasi masyarakat majemuk yaitu adanya …
a. tolerasi antar suku
b. primordialisme
c. fanatisme
d. etnosentrisme
e. pemimpin yang cakep
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PTS Bahasa Mandarin Semester 1 Ganjil SD Kelas 3
- Ulangan IPA SD Kelas 5
- Penilaian Akhir Semester (PAS) PKn Tema 3 SD Kelas 3
- Bangun Datar - Matematika SD Kelas 4
- Pencak Silat - Penjaskes PJOK SMP Kelas 7
- Kuis Partikel Bahasa Jepang
- Aku Anak Sholeh - PAI SD Kelas 4
- Tema 8 Subtema 1 SD Kelas 3
- Tema 6 Subtema 1 SD Kelas 4
- Administrasi Sistem Jaringan (ASJ) SMK Kelas 11