Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Pada hari buruh unjuk rasa dilakukan oleh kelompok buruh terhadap perusahaan untuk menuntut peningkatan kesejahteraan. Gerakan buruh tersebut memperoleh dukungan kuat dari sesama buruh di kota lain. Kondisi tersebut terjadi karena pengaruh ikatan … .
A. Agama
B. Etnik
C. Ideologi
D. Mata pencaharian
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ujian Semester 2 Sosiologi SMA Kelas 10
Sebuah penelitian dilaksanakan dengan adanya kesenjangan dan telah dipikirkan langkah-langkahnya sebelum penelitian itu dilaksanakan. Pernyataan tersebut menunjukkan bahwa penelitian harus….
a. terencana
b. sistematis
c. bertujuan
d. kompeten
e. terbuka
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- TKJ - TIK SMA Kelas 12
- PTS Penjaskes PJOK Semester 2 Genap SD Kelas 6
- Ulangan Fiqih MI Kelas 6
- PTS PAI SMA Kelas 10
- PTS Prakarya SMA Kelas 11
- Ulangan Harian Bahasa Indonesia Semester 2 SMP Kelas 7
- Tema 1 - SD Kelas 4
- Penjumlahan dan Pengurangan - Matematika SD Kelas 1
- IPA SD MI Kelas 6
- Ulangan IPA Tema 4 SD Kelas 5