Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Bentukpengendalian konflik yang dilakukan dengan cara konsiliasi adalah ….
a. bentuk pengendalian konflik dilakukan melalui lembaga-lembaga tertentu yang dapat mengambil keputusan
b. bentuk pengendalian konflik yang dilakukan dengan menunjuk wasit
c. bentuk pengendalian konflik yang menggunakan mediator
d. bentuk pengendalian konflik yang menyudutkan salah satu pihak
e. bentuk pengendalian konflik dengan cara menggunakan kekuatan salah satu pihak.
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Prediksi Ujian Nasional Sosiologi SMA Kelas 12
Tingginya angka putus sekolah menjadi gejala sosial dalam masyarakat yang perlu diperhatikan oleh semua pihak, khususnya pemerintah. Upaya yang tepat untuk mengatasi permasalahan putus sekolah yaitu…
a. komite sekolah harus mendukung program tahunan
b. membangun sarana dan prasarana yang memadai di setiap sekolah
c. memberikan anggaran khusus untuk biaya pendidikan gratis bagi keluarga miskin
d. mengaktualisasi anggkota msayarakat pada sektor usaha mandiri
e. meningkatkan dana bantuan untuk keluarga miskin
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Luas dan Keliling Lingkaran - Matematika SD Kelas 6
- IPS Tema 8 SD Kelas 4
- Interaksi Antara Makhluk Hidup Dengan Lingkungan - IPA SMP Kelas 7
- UTS Fiqih Semester 2 Genap MI Kelas 2
- IPA Tema 9 SD Kelas 4
- PTS Bahasa Inggris SD Kelas 4
- Ulangan Harian Bahasa Indonesia Semester 2 SMP Kelas 7
- Pengolahan - Prakarya Semester 2 Genap SMP Kelas 8
- PPKn Semester 2 Genap SD Kelas 4
- Tema 8 Subtema 2 SD Kelas 3