Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Perselisihan buruh dengan perusahaan yang berlarut-larut tidak kunjung embuahkan hasil. Masing-masing pihak tetap pada pendiriannya agar disetujui oleh pihak lain. Akhirnya masalah diselesaikan dengan bantuan departemen tenaga kerja. Kasus tersebut merupakan bentuk penyelesaian konflik secara ….
a. arbitrasi
b. mediasi
c. ajudikasi
d. dominasi
e. konsiliasi
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: PTS Sosiologi Semester 1 Ganjil SMA Kelas 10
Penelitian memberikan data empiris tentang kebutuhan masyarakat kota mengenai transportasi yang aman, cepat dan murah. Data tersebut digunakan sebagai acuan pembangunan sarana transportasi kota. Fungsi kajian sosiologi pada contoh tersebut adalah dalam rangka ….
A. Melaksanakan penelitian sosial
B. Menghilangkan kemacetan massal
C. Merencanakan pembangunan transportasi
D. Merekayasa pembangunan transportasi kota
E. Memajukan ketersediaan transportasi
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PPKn Bab 3 SMP Kelas 9
- IPS (ilmu Pengetahuan Sosial) SMP Kelas 9
- PAT PPKn SD Kelas 5 KD 3.3
- Seni Budaya - SMP Kelas 8
- Bahasa Jawa SD Kelas 3
- Peradaban Yunani Kuno - Sejarah SMA Kelas 10
- Tata Surya - IPA SD Kelas 6
- Kegiatan Ekonomi dan Kelangkaan - IPS SMP Kelas 7
- Evaluasi IPA SD Kelas 6
- UTS Semester 1 Ganjil - Kimia SMA Kelas 10