Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Kelompok kepentingan dalam masyarakat kota terbentuk karena didorong oleh faktor ….
a. Perubahan situasi politik
b. Perubahan situasi ekonomi
c. Perubahan situasi budaya
d. Konflik antaranggota
e. Perbedaan paham
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ujian Semester 2 Sosiologi SMA Kelas 10
Sejak kecil Tika selalu dimanja oleh orang tuanya. Segala keinginannya, selalu dipenuhi. Setelah dewasa dia cenderung bertindak menghalalkan segala cara asal keinginannya terpenuhi dan bergaul dengan teman yang salah. Berdasarkan kasus tersebut dapat disimpulkan bahwa tindakan Tika termasuk…
A. Perilaku menyimpang
B. Kenakalan remaja
C. Tindak kejahatan
D. Penyimpangan gaya hidup
E. Perilaku berlebihan
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PAT PAI SD Kelas 3
- Tema 7 Subtema 2 SD Kelas 5
- Ulangan Bahasa Indonesia Tema 8 SD Kelas 5
- UTS Akidah Akhlak Semester 2 Genap MI Kelas 2
- Ulangan Seni Budaya SMA Kelas 11
- Kuis Bahasa Indonesia SMA Kelas10
- Agree and Disagree - PTS Bahasa Inggris SMP Kelas 9
- Organisasi Global dan Regional - Sejarah SMA Kelas 12
- PTS IPS SMP Kelas 9
- Teorema Phytagoras - Matematika SMP Kelas 8