Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Sebagai ilmu pengetahuan yang objeknya masyarakat, sosiologi memiliki beberapa kegunaan sebagai berikut, kecuali….
a. perencanaan sosial
b. pembangunan
c. penelitiaan
d. perencanaan pembangunan
e. pemecahan masalah sosial
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Sosiologi Umum
Adanya perbedaan paham yang timbul di antara anggota kelompok sosial bisa memengaruhi kelompok sosial secara keseluruhan. Hal tersebut merupakan pernyataan dari ….
a. adanya konflik
b. adanya revolusi
c. adanya paham yang berbeda
d. adanya kepentingan yang berbeda
e. adanya kolonialisme
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Al-Quran Hadits Bab 6 dan 7 MI Kelas 1
- Tema 7 Subtema 3 SD Kelas 2
- Klasifikasi Makhluk Hidup - IPA Biologi SMP Kelas 7
- Jaringan Pada Tumbuhan - Biologi SMA Kelas 11
- Tema 4 SD Kelas 6
- PTS Bahasa Inggris SD Kelas 3
- Penilaian Harian Penjas PJOK SD Kelas 4
- IPA Tema 4 Subtema 1 SD Kelas 5
- PH 1 Bahasa Inggris SD Kelas 6
- PTS 1 Ganjil Bahasa Jawa SD Kelas 4