Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal SMP / MTs (Acak)
Bacalah paragraf di bawah ini dengan seksama !
Pemerintah akan memantau harga – harga kebutuhan bahan pokok di pasaran pada saat menjelang dan selama bulan ramadhan. Hal ini dilakukan untuk mencegah tindakan – tindakan nakal para pedagang yang menjual dengan harga yang sangat tinggi. Jika harga bahan pokok di pasaran melonjak, maka pemerintah akan bertindak dengan melakukan operasi pasar.
Kalimat kritik yang tepat pada isi paragraf di atas adalah….
A. Pemerintah seharusnya memantau harga barang pokok tidak hanya selama bulan Ramadhan
B. Pemerintah harus menurunkan harga bahan pokok selama bulan ramadhan
C. Pemerintah seharusnya menindak para pedagang yang berlaku curang
D. Pemerintah harus mengadakan operasi pasar salama bulan Ramadhan
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: USBN IPS SMP Kelas 9 Tahun Pelajaran 2020/2021
Pemilu I telah terlaksana dengan baik namun ternyata anggota DPR dan Dewan Konstituante tidak mampu menjalankan tugasnya dengan baik. Hal ini disebabkan oleh adanya kencenderungan partai-partai politik yang lebih mementingkan kelompoknya. Kondisi tersebut menyebabkan Presiden RI mengeluarkan Dekrit Presiden 5 Juli 1959. Faktor penyebab dikeluarkan Dekrit tersebut adalah ….
A. keinginan presiden menjadi pemimpin besar revolusi
B. PKI ikut campur tangan dalam bidang pemerintahan
C. konstituante membubarkan diri sebelum sidang berakhir
D. kegagalan konstituante dalam menyusun konstitusi baru
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PTS 1 Ganjil Bahasa Indonesia SD Kelas 2
- UTS Akidah Akhlak Semester 2 Genap MI Kelas 2
- IPA SMP Kelas 8
- Seni Budaya Tema 5 SD Kelas 6
- PAT Bahasa Arab MI Kelas 3
- SD Kelas 2 - Tema 1
- Tema 7 Subtema 1 SD Kelas 5
- Bahasa Indonesia Tema 4 SD Kelas 4
- PTS 1 Semester ganjil IPA SD Kelas 6
- Bahasa Arab MI Kelas 4 - Part 2