Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal SMP / MTs (Acak)
Pada masa demokrasi parlementer, pembangunan nasional tidak dapat dilaksanakan sebab…
A. adanya tuntutan dari kalangan ABRI untuk mengganti presiden
B. para pemimpin partai saling berebut kekuasaan untuk kepentingan partainya
C. timbulnya demonstrasi-demonstrasi di berbagai daerah
D. adanya kesenjangan sosial di kalangan masyarakat
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: UTS Bahasa Indonesia SMP MTs Kelas 7
Kata dasar TARI jika dibentuk dengan afiks me- menjadi…
A. Mentari
B. Metari
C. Menari
D. Memnari
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.