Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal SMP / MTs (Acak)
Perhatikan kutipan cerpen berikut!
Kali ini, untuk menggarap batik pesanan lelaki itu, ia memilih saat malam buta di sebuah kamar berhias sarang laba-laba. Kamar penyimpan langut dan kemelut. Sebelumnya, hampir lima tahun pintu kamar itu dibiarkan terkatup serupa kabisuan mulut disumpal ujung selimut.
Makna kata langut dan kemelut dalam kutipan cerpen tersebut menyimbolkan ….
A. kesedihan dan penyesalan
B. kehilangan dan kesedihan
C. kehampaan dan kesendirian
D. kesedihan dan penderitaan
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Bahasa Inggris SMP Kelas 8
Which of the following adjectives cannot be used to express compliment?
A. Awesome!
B. Awfull!
C. Cool!
D. Lovely!
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Klasifikasi Makhluk Hidup - IPA Biologi SMP Kelas 7
- Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) MI Kelas 4
- PAS Matematika Semester 2 Genap SD Kelas 6
- UH PPKn Semester 2 Genap SMP Kelas 9
- Jenis Usaha dan Kegiatan Ekonomi - IPS Tema 8 SD Kelas 5
- Lahirnya Pancasila - IPS SD Kelas 5
- PTS IPS Tema 7 SD Kelas 6
- PTS Prakarya Semester 2 Genap SMP Kelas 8
- UH 1 PPKn SMA Kelas 11
- Ulangan Harian Bab Ekosistem dan Perubahan Lingkungan - Biologi SMA Kelas 10