Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal SMP / MTs (Acak)
Indonesia pada masa pemerintahan Gubernur Jendral Jan Pieterszoon Coen, VOC memindahkan kantor dagangnya ke Jayakarta, karena….
A. Untuk menguasai daerah Jayakarta dari pengaruh lawan.
B. Jayakarta merupakan tempat yang sangat strategis.
C. Mudah dalam menghadapi kerajaan-kerajaan di Indonesia.
D. Memonopoli rempah-rempah di Hindia Timur.
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
- Penelitian Geografi SMA Kelas 10
- Prakarya SMA Kelas 12
- Hikayat - Bahasa Indonesia SMA Kelas 10
- Ulangan IPA Tema 5 SD Kelas 6
- Berpikir Komputasional - TIK SMA Kelas 10
- Usaha dan Daya - IPA SMP Kelas 8
- Bab 2 Tentang Akil Baligh - Fiqih MI Kelas 4
- Olimpiade Matematika SD Kelas 4
- Hijrah Nabi Muhammad - PAI SD Kelas 4
- PPKn Bab 3 SMP Kelas 9
- Norma - PPKn SD Kelas 4
- Teks Iklan, Slogan dan Poster - Bahasa Indonesia SMP Kelas 8
- Bab 2 Norma dan Keadilan - PPKn SMP Kelas 7
- Administrasi Sistem Jaringan (ASJ) SMK Kelas 11
- Grafik Fungsi Kuadrat - Matematika SMP Kelas 9
- Gerak dan Gaya - IPA SMP Kelas 7
- Panca Indera - IPA SD Kelas 4
- Pranatacara - Bahasa Jawa SMA Kelas 12
- Ulangan Harian Bahasa Indonesia Bab 3 - SMP Kelas 9
- Sunan Bonang - Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) MI Kelas 6
Preview soal lainnya: Buku Fiksi - Bahasa Indonesia SMP Kelas 9
. . .
Lelaki jangkung berwajah terang yang membukakan pintu terlihat takjub begitu mengenali saya. Pastinya dia sama sekali tidak menyangka akan kedatangan saya yang tiba-tiba. Ketika kemudian dengan keramahan yang tidak dibuat-buat dipersilakannya saya untuk masuk, tanpa ragu-ragu saya memilih langsung menuju amben di seberang ruangan. nikmat rasanya duduk diatas balai-balai bambu beralas tikar pandan itu. Dia pun lalu turut duduk, tapi pandangannya justru diarahkan keluar jendela, pada pohon-pohon cengkeh yang berderet seperti barisan murid kelas kami dahulu saat mengikuti upacara bendera setiap senin. Saya paham, kejutan ini pastilah membuat hatinnya diliputi keharuan yang tidak bisa diungkapkannya dengan kata-kata. Dia butuh untuk menetralisirnya sebentar.
(Sumber: “Seragam”, disarikan dari Kompas, Minggu, 12 Agustus 2012, Aris Kurniawan Basuki)
Watak tokoh Dia pada kutipan cerpen tersebut adalah
A. pemarah
B. baik
C. pendiam
D. ramah
E. acuh
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.