Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal SMP / MTs (Acak)
Gubernur bangsa belanda pada masa Hindia Belanda yang mengambil kebijakan yang dikenal dengan tanam paksa ( Cultuur Stelsel ) adalah…
A. Van den Bosch
B. Van der Capellen
C. Baron van Houvel
D. Thomas Stamford Raffles
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ulangan Bahasa Indonesia SMP Kelas 9
Selanjutnya pada kesempatan yang berbahagia ini, sebagai ketua kelas terpilih saya ingin mengajak semua para teman-teman untuk menjaga kerukunan daripada kita.
Kalimat yang tepat untuk memperbaiki kalimat bercetak miring di atas adalah ….
A. sebagai ketua kelas yang terpilih, saya ingin mengajak semua teman-teman untuk menjaga kerukunan kita.
B. sebagai ketua kelas yang terpilih, saya ingin mengajak para teman untuk menjaga kerukunan dari kita.
C. sebagai ketua kelas yang terpilih, saya ingin mengajak teman-teman untuk menjaga kerukunan di antara kita.
D. sebagai ketua kelas yang terpilih, saya ingin mengajak semua para teman untuk menjaga kerukunan dari kita.
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Tari - Remedial PTS Seni Budaya SMP Kelas 7
- Pengelolaan Sumber Daya Alam di Indonesia - Geografi SMA Kelas 11
- Seni Budaya Tema 5 Subtema 2 dan 3 SD Kelas 5
- PAS IPS SMP Kelas 7
- Kuis Tema 7 Subtema 1 SD Kelas 5
- Pubertas - IPA SD Kelas 6
- Bahasa Indonesia Tema 2 SD Kelas 6
- Penilaian Harian 1 Matematika SD Kelas 6
- PAT Bahasa Indonesia SMA Kelas 11
- Matematika Semester 2 Genap SD Kelas 1