Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal SMP / MTs (Acak)
Dipanggil pulangnya Daendels ke Belanda menandakan peralihan kekuasaan dari Belanda ke tangan Inggris. Hal ini, karena….
A. Daendels tidak berhasil mempertahankan Pulau Jawa, sehingga jatuh ke tangan Inggris.
B. Daendels menyerahkan dengan sukarela Indonesia kepada Inggris melalui Jansen, sehingga Inggris dapat berkuasa.
C. Daendels bersikap sewenang-wenang, sehingga menarik kedatangan Inggris yang kemudian mengusir Daendels.
D. Daendels digantikan oleh Jansen yang mengakibatkan terjadinya Kapitulasi Tuntang.
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: PTS PAI Semester 2 Genap SMP Kelas 7
Dalam sebuah acara wisuda, Siti disibukkan dengan agenda yang sangat padat sehingga tidak sempat melaksanakan shalat dzuhur. Namun setelah waktu agak luang, Siti melakukan shalat dengan cara….
A. Shalat Jamak Taqdiem
B. Shalat Qashar
C. Shalat Jamak Ta’khir
D. Shalat Jamak Qashar Ta’khir
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Sistem Pemerintahan - PPKn SMA Kelas 10
- Kuis Bahasa Indonesia SMA Kelas10
- Tekanan - IPA Fisika SMP Kelas 8
- Pernikahan - Fiqih MA Kelas 11
- Softball - Penjaskes PJOK SD Kelas 6
- Verb Be PTS 1 Bahasa Inggris SMP Kelas 7
- Penilaian Tengah Semester (PTS) 2 Genap Bahasa Arab MI Kelas 4
- Try Out Matematika SD Kelas 6
- Benua
- Shalat Tarawih dan Tadarus Al-Quran - PAI Pelajaran 9 SD Kelas 5