Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal SMP / MTs (Acak)
Salah Satu contoh disekolah yang dapat memperat rasa persatuan dan kesatuan adalah …….
A. Sholat ke masjid
B. Tidak membeda-bedakan teman
C. Mengejek teman yang berbeda agama
D. Berteman dengan yang sama suku

Preview soal lainnya: PTS Semester 1 Ganjil IPS SMP Kelas 9
Jepang mengalami penurunan jumlah penduduk. Hal tersebut terjadi karena…
A. adanya peraturan pembatasan jumlah anak
B. penduduk Jepang sangat sibuk sehingga mengurangi keinginan memiliki anak
C. penduduk Jepang memiliki tingkat kesuburan yang rendah
D. penduduk Jepang sering melaukanAborsi
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
