Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal SD / MI (Acak)
Suatu sore Lani bersama ayah dan ibu sedang duduk di teras. Teras rumah mereka menghadap taman di depan rumah. Di taman itu tumbuh aneka tanaman bunga. Di sudut taman juga tumbuh pohon manga. Suasana di teras rumah terasa sejuk.
Tiba-tiba Lani terbatuk-batuk. Lani mencium bau asap. Kelihatannya seseorang tengah membakar sampah daun-daun yang belum kering. Asap sampah yang dibakar itu begitu pekat. Udara jadi tercemar asap.
———–
Suasana di teras rumah Lani terasa sejuk karena
A. ibu Lani rajin menyapu teras
B. ayah Lani tidak merokok
C. di teras banyak pot bunga
D. teras menghadap taman yang ditumbuhi aneka bunga dan pohon
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: IPA Tema 1-4 SD Kelas 5
Pencernaan makanan yang belangsung secara mekanik dan kimiawi terjadi pada organ …
A. lambung, karena terdapt HCl dan enzim pepsin
B. mulut, karena terdapat gigi dan lidah
C. usus halus, karena terdapat banyak enzim
D. mulut, karena terdapat gigi dan enzim ptialin
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Interaksi Sosial - IPS SD Kelas 5
- Ekonomi Bab 1 SMA Kelas 10
- PAS Penjaskes PJOK SMP Kelas 8
- Seni Budaya Tema 8 SD Kelas 1
- Pencak Silat - Penjaskes PJOK SMP Kelas 7
- Latihan Tema 9 Subtema 1 SD Kelas 5
- Komunikasi Daring - TIK SMK Kelas 10
- MID Semester Biologi SMA Kelas 12
- Faktor dan Kelipatan - Matematika SD Kelas 4
- Penerapan Unsur Pola Lantai pada Gerak Tari - Seni Budaya SMP Kelas 8