Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal SD / MI (Acak)
Karena rumah nenekku di dekat Gunung Bromo, aku berangkat mendaki dari rumah nenek. Sungguh pengalaman yang membanggakan. Mendaki Bromo di malam tahun baru adalah pengalaman pertamaku. Pendakian itu kami melakukannya menjelang malam tanggal 31 Desember lalu. Bermalam di puncak dan pagi harinya kami kembali ke rumah nenek.
Perbaikan terhadap kalimat yang bergaris bawah adalah …
A. Pada pendakian itu kami melakukannya menjelang malam tanggal 31 Desember lalu
B. Pendakian itu dilakukannya menjelang malam tanggal 31 Desember lalu
C. Mendaki gunung itu kami melakukannya menjelang malam tanggal 31 Desember lalu
D. Pendakian itu kami lakukan menjelang malam tanggal 31 Desember lalu
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ujian Semester 1 (UAS) Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) SD / MI Kelas 2
Lembaran yang ditulisi hasil nilai dari nilai-nilai ulangan sekolah dinamakan ….
a. Rapor
b. Ijazah
c. Piagam
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Mufrodat Bab 4 - Bahasa Arab MA Kelas 10
- Renaissance dan Reformasi Gereja - Sejarah SMA Kelas 11
- Desain Grafis - TKJ SMK Kelas 10
- UTS Matematika SMP Kelas 8
- PAT TIK SMP Kelas 8
- Pembulatan Hasil Pengukuran - Matematika SD Kelas 4
- Pengaruh Perubahan Ruang Interaksi Antar Ruang di Asia dan Benua Lainnya - IPS SMP Kelas 9
- Sastra Modern dan Sastra China
- Keragaman Sosial dan Budaya di Indonesia - PPKn SD Kelas 5
- Grafik Fungsi Kuadrat - Matematika SMP Kelas 9