Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal SD / MI (Acak)
Perhatikan paragraf berikut!
Hari ini, 22 September adalah hari Badak Sedunia. Peringatan “hari Badak” diadakan untuk melihat hasil dari upaya menyelamatkan hewan langka ini. Dalam rangka hari Badak Sedunia tahun 2016, World Wildlife Fund (WWF) Indonesia menyatakan, bahwa kondisi badak sumatra tak sebaik badak jawa.
Gagasan utama paragraf tersebut adalah ….
a. Tanggal 22 September adalah hari Badak Sedunia.
b. Peringatan hari Badak Sedunia.
c. WWF menyatakan kondisi badak sumatra buruk.
d. Hari Badak untuk melihat hasil penyelamatan badak.
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: PAS Penjaskes PJOK SD Kelas 2
Agar tubuh kita tetap kuat, pilihlah makanan yang…
A. dimakan oleh teman
B. makanan yang sudah kadaluarsa
C. makanan sehat dan makanan bergizi seimbang
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Gerak Ritmik - Penjaskes PJOK SD Kelas 6
- PTS Seni Budaya Semester 2 Genap SD Kelas 2
- UAM IPA MI Kelas 6
- Ulangan PPKn SD Kelas 4
- PAT Bahasa Inggris SD Kelas 3
- Ulangan Harian Ekonomi SMA Kelas 11
- PTS IPS Semester 1 Ganjil SMP Kelas 7
- Termokimia SMA Kelas 11
- Luas dan Keliling Lingkaran - Matematika SD Kelas 6
- Keliling Segi Tiga - Matematika SD Kelas 4 Semester 2 Genap