Latihan Soal Online


SD Kelas 6 / Tema 8 Subtema 3 SD Kelas 6

Herbivora merupakan hewan pemakan tumbuhan. Ciri-ciri pada hewan jenis ini adalah memekan tumbuhan atau biji-bijian dan memiliki gigi geraham yang lebar. Hewan yang termasuk kedalam kelompok herbivora adalah sapi, kerbau, kambing, unta, kuda dan lain lain.

Jenis paragraf di atas yaitu ….
_
A. narasi

B. deskripsi

C. eksposisi

D. persuasi

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 

Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik


Preview soal lainnya: PTS Semester 1 Ganjil - Penjas PJOK SD Kelas 6

Lompat jauh dilakukan diatas

A. Matras

B. Tanah

C. Pasir

D. Air


Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.

Materi Latihan Soal Lainnya: