Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal SD / MI (Acak)
Uang Ella : Uang Frita, 2 : 3 sedangkan Uang Frita : Uang Salma 4 : 5. Jika selisih uang Ella dan Salma Rp. 350.000,00, maka jumlah uang mereka adalah….
A. Rp 1.000.000,00
B. Rp 1.150.000,00
C. Rp 1.350.000,00
D. Rp 1.750.000,00
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Tema 5 SD Kelas 3
Pengaruh cuaca pada kehidupan petani contohnya adalah ….
a. Petani tidak dapat membeli padi ketika hujan
b. Petani harus mencangkul sawah ketika cuaca cerah
c. Petani tidak dapat menjemur padi ketika hujan
d. Cuaca cerah membuat padi menjadi layu
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Teks Eksposisi - Bahasa Indonesia SMA Kelas 10
- Prakarya SMP Kelas 7
- PAS Bahasa Inggris SD Kelas 2
- Istilah-istilah Perubahan Sosial - Antropologi SMA Kelas 12
- UTS Pengelolaan Bengkel Sepeda Motor - SMK Kelas 12
- Tema 8 Subtema 3 SD Kelas 6
- Bahasa Arab Semester 2 Genap MTs Kelas 7
- PTS 1 Bahasa Inggris SMP Kelas 9
- PTS Kimia SMA Kelas 10
- Tema 8 Subtema 3 SD Kelas 5